Photography - Human - Human Interest

Banyak cerita dalam kehidupan manusia yang menarik dilihat dalam berbagai sisi. Cerita kehidupan manusia tersebut dapat kita abadikan dalam bentuk media fotografi. Cerita atau bisa disebut tema mengenai sisi kehidupan mempunyai istilah yang dinamakan fotografi Human-Interest.

Human Interest dalam karya fotografi sendiri kalau dijabarkan adalah menggambarkan kehidupan pribadi manusia atau interaksi manusia serta ekspresi emosional yang memperlihatkan manusia dengan masalah kehidupannya, konsentrasi atau mencapai sebuah kesuksesan hidup, yang mana kesemuanya itu membawa rasa ketertarikan dan rasa simpati bagi para orang yang menyimak gambar tersebut diatas.

Fotografi Human Interest dapat pula berupa cerita di belakang sebuah kejadian, organisasi atau sebaliknya peristiwa sejarah yang sangat memukau. Detail gambar yang bisa di lihat sebagai contoh balada seorang tentara dalam masa perang, profil seseorang yang sedang mencapai puncak kesuksesannya dalam karirnya. (ifestyle.kompasiana.com)

Berikut beberapa foto-foto human interest hasil jepretan kru 8D Productions.

"VILLAGE HARBOUR"
Village Harbour
Photograph by : Mulia Rahmat
Place : Gampong Deudap,
Pulo Aceh, Aceh Besar
"BEFORE HIT"

Photograph by : Mulia Rahmat
Place : Lampuuk Beach, Lhoknga,
Aceh Besar
"BATTLE BEACH"

Photograph by : Mulia Rahmat
Place : Lampuuk Beach, Lhoknga,
Aceh Besar
"I CAN DO IT"

Photograph by : Mulia Rahmat
Place : Lampuuk Beach, Lhoknga,
Aceh Besar
"SOCCER BEACH"

Photograph by : Mulia Rahmat
Place : Lampuuk Beach, Lhoknga,
Aceh Besar
"SWEET MOMENT"

Photograph by : Mulia Rahmat
Place : Lampuuk Beach, Lhoknga,
Aceh Besar
"BACK TO CAMP"

Photograph by : Rachmah Safara
Place : Gampong Deudap,
Pulo Aceh, Aceh Besar
"LOOKING FOR SOMETHING"

Photograph by : Rachmah Safara
Place : Deudap Beach,
Pulo Aceh, Aceh Besar
"CALLING SOMEBODY"

Photograph by : Rachmah Safara
Place : Deudap Beach,
Pulo Aceh, Aceh Besar
"WALKING DOWN"

Photograph by : Rachmah Safara
Place : Deudap Beach,
Pulo Aceh, Aceh Besar
"RELAXING"

Photograph by : Rachmah Safara
Place : Deudap Beach,
Pulo Aceh, Aceh Besar
"AFTER WATER"

Photograph by : Dedzuel Munasco
Place : Lampuuk Beach, Lhoknga,
Aceh Besar
"FOOD PROCESSING"

Photograph by : Rachmah Safara
Place : Deudap Beach, Pulo Aceh,
Aceh Besar
"OVERSEING THE BEACH"

Photograph by : Rachmah Safara
Place : Deudap Beach, Pulo Aceh,
Aceh Besar
"121212 WEDDING CEREMONY"

Photograph by : Arie Kaltu
Place : Mesjid Agung Makmur,
Lampriet, Banda Aceh
"FISH SELLER"

Photograph by : Mulia Rahmat
Place : Banda Aceh
"CITY SURVIVORS"

Photograph by : Mulia Rahmat
Place : Banda Aceh
"PULLING A BULL"

Photograph by : Andrie Kurniawan
Place : Deudap Harbour, Pulau Nasi
Pulo Aceh, Aceh Besar
"COOPERATION"

Photograph by : Andrie Kurniawan
Place : Dermaga Taman Kuliner,
Ulee Lheue, Banda Aceh
"WAITING AND WATCHING"

Photograph by : Andrie Kurniawan
Place : Pasar Lambaro, Aceh Besar
"PADDLING IN THE RAIN"

Photograph by : Andrie Kurniawan
Place : Simpang 4, Pocut Baren,
Banda Aceh


Semua foto yang ada di dalam galery foto ini memiliki hak cipta dan dilindungi oleh undang-undang. Dilarang mendownload, dan/atau menggunakan foto-foto ini dalam bentuk / keperluan apapun tanpa seizin dari pihak 8D Productions.

Creative Commons License
8D Productions Human Interest Photography Gallery by 8D Productions is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivs 3.0 Unported License. Based on a work at http://8dproductions.blogspot.com/p/photogra.html.
COMMENTS