Photography - Human - Human Interest

Menampilkan semua entri dengan kategori “Photography”




06 May 2013

photo credit by: CubaGallery Fotografi Makro dapat dilakukan pada objek apa saja. Tanaman, hewan, makanan hingga produk dapat dijadikan sebagai objek untuk menghasilkan sebuah foto makro. Kali ini, kami akan berbagi tips dalam mengambil foto makro secara umum agar Anda dapat menghasilkan foto makro yang lebih baik. Simak...

Read more

Contoh aspect ratio 1:1 Bagi orang awam, pengaturan aspect ratio di kamera digital seperti belum terlalu diperhatikan. Salah satu sebab, kurangnya pemahaman mengenainya. Lalu apa itu aspect ratio? Aspect ratio adalah perbandingan lebar dan tinggi pada sebuah gambar. Saat ini ada 6 aspect ratio yang dikenal dalam dunia...

Read more

Pencahayaan di dalam gua Sungsot, Vietnam ini bertujuan untuk menguatkan kesan dimensi (dok. Enche Tjin) Fotografi adalah medium yang berbentuk dua dimensi karena hanya memiliki dimensi panjang dan lebar saja. Tapi dunia yang ditangkap oleh kamera berbentuk tiga dimensi, yaitu memiliki panjang, lebar dan kedalaman. Untuk membuat kesan...

Read more

28 April 2013

Ilustrasi (Info Fotografi) Setiap lensa ada kastanya, baik lensa zoom, telefoto dan fix. Tulisan ini mungkin bisa memberi sedikit panduan bagi yang pusing memilih lensa Canon yang jumlahnya puluhan. Saya tidak membahas semua lensa di sini, terutama lensa-lensa khusus (macro, tiltshift dll), tapi lensa-lensa umum seperti zoom dan...

Read more

Ilustrasi (Info Fotografi) Salah satu elemen visual penting yang sering diabaikan adalah warna. Kebanyakan fotografer pemula hanya terkonsentrasi dengan subjek yang dianggap indah dan menarik. Tapi kurang memperhatikan komposisi warna yang terkandung di dalamnya. Sebaliknya, seorang seniman biasanya sangat mementingkan komposisi warna. Pelukis misalnya, akan memilih atau membatasi...

Read more

Ilustrasi (Info Fotografi) Infofotografi.com - Mode manual adalah mode yang paling fleksibel untuk merealisasikan efek kreatif fotografi yang dikehendaki. Di mode manual, kita bisa mengendalikan exposure yaitu bukaan lensa, shutter speed, ISO dan pengaturan lainnya. Lalu, kapan mode manual itu cocok untuk dipakai? Sebelum memutuskan untuk memakai mode...

Read more

Perpaduan aplikasi foto + grafis (dok. Ari Saputra/detikinet) Akhir-akhir ini semakin ngetren aplikasi ringan dan mudah untuk foto-foto di smartphone. Tidak sekadar mengolah foto untuk menghasilkan gambar atraktif seperti Instagram, melainkan juga aplikasi berbasis grafis seperti instaplace atau instaweather. Campuran keduanya membuat gambar tidak lagi berdiri sendiri melainkan...

Read more

Salah satu keterampilan yang dibutuhkan untuk dapat membuat komposisi foto yang bagus adalah kemampuan melihat secara abstrak. Saat saya memotret pantai misalnya, yang saya lihat bukan hanya matahari, batu, air, tapi saya juga melihat bentuk, warna, garis dan hal-hal abstrak lainnya. Kemampuan menyederhanakan pemandangan yang kompleks merupakan ketrampilan...

Read more

26 April 2013

Memasukkan elemen manusia ke dalam foto, otomatis memberikan kesan skala pada foto. Tanpa unsur manusia atau hal-hal yang mudah dikenali, pemirsa tidak bisa mengetahui seberapa besar dan luas pemandangan tersebut.  Misalnya, pendaki gunung akan memberikan gambaran berapa tinggi dan besar gunung yang didaki, orang yang mandi di bawah...

Read more

HDR (High Dynamic Range) adalah salah satu teknik olah digital yang digunakan fotografer untuk mengatasi kelemahan image sensor sebuah kamera untuk menangkap dynamic range yang besar antara wilayah yang terang dan gelap dalam suatu pemandangan. Tujuan utama membuat foto HDR adalah untuk mendapatkan pencahayaan yang seimbang. Misalnya untuk...

Read more

13 March 2013

Built-in flash (Ist.) Lampu kilat bukan hanya yang terpasang di kamera, tapi masih ada beberapa jenis lain yang populer untuk fotografi. Di sini, saya akan membahas beberapa di antaranya. Yang pertama adalah lampu kilat built-in (yang terpasang di kamera), lampu kilat eksternal/speedlite dan monobloc/powerpack atau yang sering disebut...

Read more
This website attempted to run a cryptominer in your browser. Click here for more information.